Sosialisasi Penggunaan Aplikasi Monitoring Kinerja Account Representative di KPP Palembang Ilir Timur
DOI:
https://doi.org/10.59837/b3stca43Keywords:
Sosialisasi, Account Representative, Monitoring, KPP, KinerjaAbstract
Kantor Pelayanan Pajak (KPP) adalah unit kerja dari Direktorat Jenderal Pajak yang melaksanakan pelayanan dibidang perpajakan kepada masyarakat baik yang terdaftar sebagai wajib pajak maupun belum, di dalam lingkup wilayah kerja Direktorat Jenderal Pajak (DJP). Biasanya, kegiatan monitoring kinerja Account Representative pada KPP Palembang Ilir Timur masih dilakukan dengan pencatatan manual sehingga tidak efektif dan efisien. Tujuan dilakukannya kegiatan ini adalah memberikan sosialisasi terhadap penggunaan sistem monitoring kinerja Accont Representative yang diperuntukan bagi seluruh pegawai Account Representative pada perusahaan KPP Palembang Ilir Timur. Kegiatan ini dapat memberikan pengetahuan terhadap cara kerja sistem, hingga pada cara penanganan error atau bug yang terjadi saat sistem sedang digunakan.
References
Dyah Puspasari, I., Puspita, E., & Ayu Paramitha, D. (2017). Account Representative Sebagai Jembatan Kepatuhan Wajib Pajak (?). Jurnal JIBEKA, 9-17.
Herliana, A., & Rasyid, P. M. (2016). Sistem Informasi Monitoring Pengembangan Software Pada Tahap Development Berbasis Web. Jurnal Informatika, 42-50.
Ismail. (2019). Pentingnya Sosialisasi Bagi Anak (Studi Kajian Sosiologi Pendidikan). Jurnal Jisa, 27-41.
Downloads
Published
Issue
Section
License
Copyright (c) 2023 Nita Novita, Febie Elfaladonna, M. Aris Garniadi, Devi Sartika, Andre M Putra (Author)

This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.