Optimalisasi Kinerja UMKM Wrap it Salad Melalui Skill Manajerial Kewirausahaan

Authors

  • Sheila Amartya Universitas Pelita Bangsa, Indonesia Author
  • Syifa Amelia Putri Hidayat Universitas Pelita Bangsa Author
  • Lesya Puspita Untari Universitas Pelita Bangsa, Indonesia Author
  • Sabrina Putri Aprilia Universitas Pelita Bangsa, Indonesia Author
  • Suriyanti Suriyanti Universitas Pelita Bangsa, Indonesia Author

DOI:

https://doi.org/10.59837/0ab63c89

Keywords:

Optimalisasi kinerja, Kemampuan manajerial, Kewirausahaan

Abstract

Pengembangan organisasi bisnis UMKM memerlukan sumber daya manusia yang berkualitas dan kompeten. Wrapit Salad, perusahaan salad wrap yang berkembang pesat, membutuhkan peningkatan kinerja karyawan untuk mencapai tujuan dan target. “Kegiatan pengabdian masyarakat ini bertujuan untuk meningkatkan pemahaman dan mengasah skill manajerial kewirausahaan karyawan Wrapit Salad."

References

Meida Rachmawati, Employee Engagement Sebagai Kunci Meningkatkan Kinerja Karyawan (International Journal Review), Jurnal Among Makarti, Vol. 6 (12), 2013, Hlm. 52.

Rosmadi, Maskarto Lucky. “Optimalisasi Kinerja Karyawan Dalam pengembangan organisasi Bisnis.” IQTISHADIA Jurnal Ekonomi & Perbankan Syariah, vol. 5, no. 1, 31 July 2018, pp. 43–57, https://doi.org/10.19105/iqtishadia.v5i1.1618.

Sandra, Jana, et al. “Optimalisasi Kinerja UMKM tempe melalui skill manajerial Kewirausahaan.” Jurnal Pengabdian UNDIKMA, vol. 4, no. 3, 19 Aug. 2023, p. 640, https://doi.org/10.33394/jpu.v4i3.8566.

T. Hani Handoko, Manajemen Personalia dan Sumber Daya Manusia (Yogyakarta: BPFE, 2008), Hlm. 133. Saiful Bahri dan Yuni Chairatun Nisa, Pengaruh pembembangan karir dan motivasi kerja terhadap kepuasan kerja karyawan, Jurnal Ilmiah Manajemen & Bisnis, 18 (1), 2017, Hlm. 11.

Downloads

Published

2024-06-08

Issue

Section

Articles