Pengadaan Sosialisasi Bullying dan Pergaulan Bebas di SDN 14 Mudiak Lolo Kecamatan Sungai Pagu Kabupaten Solok Selatan

Authors

  • Arum Edwi Jandri STKIP Widyaswara Indonesia, Indonesia Author
  • Peki Fitra Sandi STKIP Widyaswara Indonesia, Indonesia Author

DOI:

https://doi.org/10.59837/2wnp7s18

Keywords:

Bullying, pergaulan bebas, Sekolah Dasar

Abstract

Pengabdian ini bertujuan untuk mendidik anak agar tidak melakukan bullying terhadap teman atau orang disekitarnya. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah kualitatif. Hasil kegiatan dari sosialisasi mengenai bullying dan pergaulan bebas di SDN 14 Mudiak Lolo yaitu: 1) Anak menjadi paham mengenai anggota tubuh mana yang harus dijaga dan tidak boleh disentuh orang lain selain orang tua, 2) Anak menjadi paham mengenai bahaya dari bullying dan pergaulan bebas, dan 3) Anak menjadi paham pentingnya mengetahui bentuk dari bullying dan pergaulan bebas.

References

Fatmawati, E. (2020). Dukungan Perpustakaan dalam Implementasi “Kampus Merdeka dan Merdeka Belajar”. Jurnal Pustaka Ilmiah, 6 (2), 1076-1087

Firdaus, FM. (2019) Efforts to Overcome Bullying in Elementary School by Delivering School Programs and Parenting Programs through Whole School Approach. DIDAKTIKA. Volume 2, Nomor 2, 49-60, 2019. https://journal.uny.ac.id/index.php/didaktika

Mertin, Piskin. (2019). School Bullying: Definition, Types, Related Factors, and Strategies to Prevent Bullying Problems. Angkara University.

Penyusun, T. Direktorat S. dasar. (2021). Stop Perundungan/Bullying Yuk! Direktorat Jenderal Pendidikan Anak Usia Dini, Pendidikan Dasar dan Pendidikan Menengah.

Simatupang, N. & Faisal, F. (2022). Bullying oleh Anak di sekolah dan Pencegahannya. De Lega Lata: Jurnal Ilmu Hukum, 6 (2), 446-464. https://jurnal.umsu.

Downloads

Published

2024-10-02

Issue

Section

Articles