Sosialisasi Manfaat Inklusi Keuangan Bagi Pelaku UMK Batu Merah di Desa Sapen, Kecamatan Mojolaban, Kabupaten Sukoharjo
DOI:
https://doi.org/10.59837/9pbs7963Keywords:
Inklusi Keuangan, UMK Batu Bata Merah, Desa SapenAbstract
Inklusi keuangan merupakan salah satu strategi penting dalam mendorong pertumbuhan ekonomi melalui pemberdayaan usaha mikro, kecil (UMK). Artikel pengabdian masyarakat ini bertujuan untuk meningkatkan literasi keuangan pelaku UMK batu merah di Desa Sapen, Kecamatan Mojolaban, Kabupaten Sukoharjo, agar mampu mengakses layanan keuangan formal secara lebih optimal. Metode kegiatan meliputi identifikasi masalah, sosialisasi, pelatihan, dan pendampingan. Hasil menunjukkan peningkatan pemahaman, kesadaran, dan minat pelaku UMK terhadap layanan keuangan formal. Artikel ini menyarankan perlunya program pendampingan berkelanjutan dan sinergi multipihak.
References
Allen, F., Demirgüç-Kunt, A., Klapper, L., & Martinez Peria, M. S. (2016). The Foundations of Financial Inclusion. Journal of Financial Intermediation, 27, 1–30.
Bank Indonesia. (2022). Laporan Ekonomi dan Keuangan Daerah Provinsi Jawa Tengah.
Cole, S., Sampson, T., & Zia, B. (2011). Prices or Knowledge? What Drives Demand for Financial Services in Emerging Markets? The Journal of Finance, 66(6), 1933–1967.
Demirgüç-Kunt, A., Klapper, L., Singer, D., & Ansar, S. (2022). The Global Findex Database 2021. World Bank.
Demirgüç-Kunt, A., Klapper, L., Singer, D., Ansar, S., & Hess, J. (2018). The Global Findex Database 2017: Measuring Financial Inclusion and the Fintech Revolution. World Bank.
Kementerian Koperasi dan UKM RI. (2023). Data UMK Nasional.
Kementerian Koperasi dan UKM. (2023). Profil UMK Indonesia. www.kemenkopukm.go.id.
Otoritas Jasa Keuangan (OJK). (2023). Survei Nasional Literasi dan Inklusi Keuangan.
Otoritas Jasa Keuangan. (2023). Statistik Inklusi Keuangan Indonesia. www.ojk.go.id
Rahayu, S., & Winarsih, I. (2020). Strategi Peningkatan Literasi Keuangan UMK Melalui Inklusi Keuangan. Jurnal Ekonomi dan Kewirausahaan, 20(2), 115–126.
Tambunan, T. (2019). Usaha Mikro Kecil dan Menengah di Indonesia: Isu-isu Penting. Jakarta: LP3ES.
World Bank. (2022). Financial Inclusion Overview. https://www.worldbank.org/en/topic/financialinclusion
Yuliani, S., & Nugroho, A. (2021). Literasi Keuangan dan Perilaku Keuangan Pelaku UMK. Jurnal Riset Manajemen dan Bisnis, 16(2), 87–95.
Downloads
Published
Issue
Section
License
Copyright (c) 2025 Sarsiti Sarsiti, Erni Widiastuti, Savitri Savitri, Giyono Giyono, Yanita Hendarti, Ambyah Atas Aji, Kun Ismawati, Erlina Sih Rahayu (Author)

This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.