Meningkatkan Kesadaran Orang Tua terhadap Pendidikan Anak di Era Digital melalui Seminar KDLK di Desa Ngrami
DOI:
https://doi.org/10.59837/0dr9nc75Keywords:
digital parenting, pendidikan anak usia dini, peran orang tua, KDLK, seminarAbstract
Perkembangan teknologi digital membawa tantangan baru dalam dunia pengasuhan anak. Orang tua dituntut untuk menjadi pendamping aktif yang tidak hanya mengawasi penggunaan teknologi, tetapi juga menanamkan nilai-nilai positif dalam keluarga. Menyikapi hal tersebut, mahasiswa Universitas Hasyim Asy’ari melalui program Kuliah Di Luar Kampus (KDLK) menyelenggarakan seminar bertema “Mendidik Anak di Era Digital” di Desa Ngrami, yang diikuti oleh sekitar 40 wali murid TK dan PAUD Dharma Wanita. Tujuan dari kegiatan ini adalah untuk meningkatkan pemahaman orang tua tentang pola pengasuhan yang tepat di era digital serta memperkuat peran keluarga dalam membentuk karakter anak. Kegiatan ini menghadirkan Dr. Asriana Kibtiyah, S.Pd., S.Psi., M.Si. sebagai narasumber dan dilaksanakan dalam bentuk presentasi interaktif dan diskusi terbuka selama dua jam. Hasil kegiatan menunjukkan adanya peningkatan pemahaman peserta terhadap isu pengasuhan digital, serta munculnya refleksi kritis mengenai peran orang tua dalam membentuk karakter anak di tengah arus teknologi. Seminar ini tidak hanya memberikan informasi, tetapi juga menciptakan ruang dialogis yang mendorong kesadaran kolektif. Kegiatan ini diharapkan dapat menjadi model edukatif berbasis komunitas yang dapat diterapkan secara berkelanjutan di masyarakat.
References
Asmaradhani, T. (2024). Perspektif Neuropsikologi mengenai Dampak Screen Time terhadap Perkembangan Anak Usia Dini. Murhum: Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 5(1). https://ojs.unidayan.ac.id/index.php/murhum/article/view/1856
Baumrind, D. (1966). Effects of Authoritative Parental Control on Child Behavior. Child Development, 37(4), 887–907. https://doi.org/10.2307/1126611
Bronfenbrenner, U. (1979). The Ecology of Human Development: Experiments by Nature and Design. Harvard University Press.
Durak, H. Y., & Kaygin, H. (2020). The Role of Parents in Digital Literacy Education: A Meta-Analysis Study. International Journal of Educational Technology and Scientific Researches, 4(2), 409–431. https://doi.org/10.46328/ijtes.v4i2.114
Eka Dheasari, A., Fajriyah, L., & Riska. (2022). Tantangan Orang Tua dalam Mendidik Anak di Era Digital. Al Athfal, 3(1), 25–35.
Erzad, A. M. (2017). Peran Orang Tua Dalam Mendidik Anak Sejak Dini di Lingkungan Keluarga. ThufuLA, 415–431.
Kardefelt-Winther, D., Rees, G., & Livingstone, S. (2020). Children’s Use of Digital Technology and Effects on Well-being: A Literature Review. UNICEF Office of Research. https://www.unicef-irc.org/publications/931-childrens-use-of-digital-technology-and-effects-on-well-being.html
Livingstone, S., Blum-Ross, A., Pavlick, J., & Ólafsson, K. (2018). In the Digital Home: How do Parents Support their Children and Who Supports Them? London School of Economics and Political Science. https://www.lse.ac.uk/media-and-communications/assets/documents/research/projects/parenting-digital/Parenting-Digital-Age-LSE-Report.pdf
Puspytasari, H. H. (2022). Peran Keluarga dalam Pendidikan Karakter bagi Anak. Jurnal Pendidikan Islam, 1–10.
Rachmat, I. F., & Hartati, S. (2020). Literasi Digital Orang Tua Anak Usia Dini. Jurnal Jendela Bunda, 7(2). https://jurnal.stkipbjm.ac.id/index.php/jendelabunda/article/view/98
Setyarini, D. I., Rengganis, G., Ardhiani, I. T., & Mas’udah, E. K. (2023). Analisis Dampak Screen Time terhadap Potensi Tantrum dan Perkembangan Anak Usia Dini. Jurnal Obsesi: Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 7(2). https://doi.org/10.31004/obsesi.v7i2.2996
Downloads
Published
Issue
Section
License
Copyright (c) 2025 Najwa Fatikasari, Ummatul Arifah, Mashfufah Shinta Rahmawati, M. Surya Agus Wijaya, Bayu Nur Aziz, Yayuk Istiani, Arlina Nur laili Alfi (Author)

This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.